PASCA DITANGKAP MMP DAN POLHUT RIAU DI LUBUKSAKAT KAMPAR

Lima Truk Angkut Sawit Keluar Lagi dari Kebun Sawit Ayau 

Di Baca : 4932 Kali
Lima truk sarat angkut tandan buah segar (TBS) sawit keluar lagi dari kebun sawit Ayau di Desa Kepaujaya Kampar, Riau, Senin (19/4/2021) pukul 12.00 WIB, pasca ditangkap ormas MMP dan aparat Polhut Riau, Jumat (16/4/2021). (Aznil Fajri/Detak Indonesia.co.

Ricuh berbagai kepentingan di kawasan kebun abu-abu ini memicu kontroversi berbagai pihak. Semua yang berkepentingan saling melakukan pembenaran. Sementara lahan negara ditanami sawit secara nonprosedural dan lahan yang dikuasai secara ilegal ini mencuri aset negara dan negara yang dirugikan. Tapi masih ada yang coba-coba main api. 

Seperti diberitakan sebelumnya,
dipertanyakan adanya tangkap lepas truk sawit, Kadis LHK Riau : Sudah Ada Surat Ormas, berita Rabu, 31 Maret 2021 - 12:02:07 WIB.

Peristiwa tangkap lepas truk angkutan tandan buah segar (TBS) sawit dari kawasan hutan (lokasi tanpa izin pelepasan hutan dari Kementerian LHK RI) di KPH Kamparkiri, Kabupaten Kampar Riau dipertanyakan.






[Ikuti Terus Detakindonesia.co.id Melalui Sosial Media]






Berita Lainnya...

Tulis Komentar